Khotbah Jum'at Bahasa Jawa: Shalat Shubuh Ukuranipun Iman



Shalat Shubuh Ukuranipun Iman


السلام عليكم ورحمة الله وبركاته
إِنَّ الْحَمْدَ لِلَّهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ, وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ اَنْفُسِنَا وَمِنْ سَيِّئَاتِ أَعْمَالِنَا, مَنْ يَهْدِ اللهُ فَلاَ مُضِلَّ لَهُ, وَمَنْ يُضْلِلْ فَلاَ هَادِيَ لَهُ. أَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ وَحْدَهُ لاَ شَرِيْكَ لَهُ, وَأَشْهَدُ َأَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ.  اَللَّهُمَّ صَلِّ وَسَلِّمْ وَباَرِكْ عَلَى رَسُوْلِ اللهِ, نَبِيِّنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى اَلِهِ وَأَصْحابِهِ وَمَنْ وَالاَهُ, وَمَنْ تَبِعَهُمْ بِإحْسَانٍ اِلَى يَوْمِ الْقِيَامَةِ. 
أَمَّا بَعْدُ  فَيَا عِبَادَ اللهِ, أُصِيْكُمْ وَنَفْسِيْ بِتَقْوَى اللهِ حَقَّ تُقَاتِهِ لَعَلَّكُمْ تُرْحَمُوْنَ. 
: يَآَيُّهَا الَّذِيْنَ أَمَنُوْا اتَّقُوْا اللهَ حَقَّ تُقَاتِهِ وَلاَ تَمُوْتُنَّ إِلاَّ وَأَنْتُمْ مُسْلِمُوْن. قَالَ اللهُ تَعَالَى 


Hadirin Jama’ah Jum’ah rahimakumullah,
Sumangga, kula dherekaken sesarengan nambahi iman lan taqwa kita dhumateng Allah Swt. kanthi nindakaken sedaya dhawuhipun lan nilar sedaya pepacuhipun. Mugi-mugi kanthi iman lan takwa gesang kita wilujeng wiwit ing donya punika ngantos benjang wonten ing akhirat.
Shalawat saha salam mugi tansah dipunparingaken dhumateng junjungan kita Nabi Agung Muhammad saw., lan ugi dhumateng para kulawarga, para shahabat, saha para pendherekipun ingkang tansah mituhu ndherek dhawuhipun ngantos benjang dinten kiamat. Amin.


Jama’ah Jum’ah ingkang tansah dipun-rahmati Allah Swt.,
Shalat punika minangka fondhasi menggahipun bangunan. Manawi fondhasinipun kiyat bangunan kasebat badhe kiyat lan boten gampil ambruk.   Manawi shalatipun tiyang punika sae, pramila amalan sanesipun tiyang kasebat badhe ndherek sae. Kosok wangsulipun, manawi shalatipun awon, sadaya amalipun badhe awon. Kita nyenyuwun dhumateng Allah Swt. mugi sadaya amalan kita sae kanthi shalat ingkang kita lampahi.


Ma’asyiral Muslimin rahimakumullah,
Ngibadah shalat wajib gangsal wekdal, pramila shalat Shubuh minangka ingkang ngawiti dinten. Shalat ingkang kedah dipunjagi sanget anggenipun nindakaken, jalaran boten saben tiyang saged nindakaken kanthi tertib lan ajeg (istiqamah). Shalat Shubuh kanthi jama’ah punika dados ukuran kejujuran lan keimananipun tiyang Islam. Tiyang badhe nindakaken shalat Shubuh punika awrat sanget, tumrapipun tiyang munafik. Para rawuh sampun lajeng enggal duka, jalaran midhanget kalimah munafik punika, jalaran ingkang ngendika punika Priyantun ingkang sanget kita tresnani, lan manawi kita tresna tandhanipum kita kedah mituhu dhumateng sadaya dhawuh-dhawuhipun. Priyantun kasebat inggih punika Rasulullah Muhammad saw., Panjenenganipun dhawuh:

أَثْقَلُ الصَّلاَةِ عَلَى الْمُنَافِقِيْنَ صَلاَةُ الْعِشَاءِ وَصَلاَةِ الْفَجْرِ. (رواه أحمد).

“Shalat sing paling abot mungguhing wong-wong munafik yaiku shalat ‘Isyak lan shalat Shubuh.” (HR. Ahmad).
Pramila inggih pancen limrah, jalaran shalat-shalat sanesipun saged dipuntindakaken kanthi sesarengan nyambut damel, lan wekdalipun kathah-kathahipun nuju boten sare. Awit punika, boten wonten ingkang saged tertib lan konsisten nindakaken shalat ‘Isyak lan shalat Shubuh kanthi jama’ah, kajawi tiyang Mukmin ingkang nggadhahi pangajeng-ajeng badhe pikantuk kesaenan saking Allah Swt. ingkang langkung sae.
Rasulullah saw. dhawuh:

مَنْ شَهِدَ الْعِشَاءِ فَكَأَنَّمَا قَامَ نِصْفَ لَيْلَةٍ, وَمَنْ شَهِدَ الصُّبْحَ فَكَأَنَّمَا قَامَ لَيْلَةً. (رواه مسلم).

“Sapa wonge kang nindakaken shalat ‘Isyak kanthi jama’ah, mula dheweke kaya shalat separo wengi. Lan sapa wonge kang nindakake shalat Shubuh kanthi jama’ah, mula dheweke kaya shalat wengi suwene sawengi muput.” (HR. Muslim).
Awit saking punika sumangga sampun kita lirwakaken wekdal ingkang sae punika. Pramila sawenehing para Ulama wonten ingkang mekruhaken wungon sadalu natas, sanajan kangge maos Al-Qur’an utawi shalat dalu, manawi ndadosaken anggenipun shalat shubuh boten saged dipuntindakaken kanthi sae.


Ma’asyiral Muslimin rahimakumullah,
Allah Swt. dhawuh:

مَنْ كَانَ يُرِيدُ ثَوَابَ الدُّنْيَا فَعِنْدَ اللَّهِ ثَوَابُ الدُّنْيَا وَالْآخِرَةِ ۚ وَكَانَ اللَّهُ سَمِيعًا بَصِيرًا

“Sapa wae kang ngarepake ganjaran mung ana ing donya wae (mangka dheweke rugi), amarga ing ngersane Allah ana ganjaran donya lan akhirat. Lan Allah Maha Midhanget tur Maha Mirsani.” (QS. An-Nisa’ [4]:134).
Kanthi ayat kasebat mesthinipun kita lajeng boten lenggang-lenggang kemawon nanging kita lajeng sami gegancangan ngupadi kabegjan boten namung babagan kadonyan kemawon, nanging ugi babagan akhirat, ngupados amrih kita saged pikantuk rahmatipun Allah Swt. awujud Suwarga ingkang wiyaripun sawiyaring bumi lan langit.

Wonten sawatawis cara amrih kita saged nindakaken jama’ah shalat Shubuh, antawisipun inggih punika; kita sare langkung awwal lan ampun begadhang, niat kanthi tulus lan tekat ingkang saestu saderengipun sare, maos dzikir saderengipun sare lan enggal wungu sasampunipun nglilir sare, nyuwun bantuan kulawarga utawi kanca supados kersa nggugah, boten kathah-kathah dhahar saderengipun sare, sare wonten ing wekdal siang sanajan namung sakedhap, lan ngginakaken sarana sanes amrih saged nglilir wungu kados alarm jam utawi Hand Phone (HP).


Ma’asyiral Muslimin rahimakumullah,
Setengah saking tandha-tandhanipun tiyang iman inggih punika tiyang ingkang mituhu dhumateng Allah Swt. lan Rasulipun. Lan inggih tiyang iman kados makaten kala wau ingkang badhe pikantuk kabegjan ingkang ageng. Allah Swt. dhawuh:

وَمَنْ يُطِعِ اللَّهَ وَرَسُولَهُ فَقَدْ فَازَ فَوْزًا عَظِيمًا

“Lan sing sapa wonge naati Allah lan Rasule, mula satemene dheweke wus antuk kemenangan (kabegjan) kang gedhe.” (QS. Al-Ahzab [33]:71).

بَارَكَ اللهُ لِيْ وَلَكُمْ فِى الْقُرْآنِ الْكَرِيْمِ, وَنَفَعَنِيْ وَاِيَّاكُمْ بِمَا فِيْهِ مِنَ اْلاَيَاتِ وَالذِّكْرِ الْحَكِيْمِ وَتَقَبَّلَ مِنِّيْ وَمِنْكُمْ تِلاَوَتَهُ إِنَّهُ هُوَ الْسَّمِيْعُ الْعَلِيْمُ.

Related Posts:

Khotbah Jum'at Bahasa Jawa: Tumindak Ghibah



Tumindak Ghibah


السلام عليكم ورحمة الله وبركاته
إِنَّ الْحَمْدَ لِلَّهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ, وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ اَنْفُسِنَا وَسَيِّئَاتِ أَعْمَالِنَا, مَنْ يَهْدِ اللهُ فَلاَ مُضِلَّ لَهُ, وَمَنْ يُضْلِلْ فَلاَ هَادِيَ لَهُ. أَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ وَحْدَهُ لاَ شَرِيْكَ لَهُ, وَأَشْهَدُ َأَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ, لاَ نَبِيَّ بَعْدَهُ.  اَللَّهُمَّ صَلِّ وَسَلِّمْ وَباَرِكْ عَلَى نَبِيِّنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى اَلِهِ وَأَصْحابِهِ وَمَنْ وَالاَهُ, وَمَنْ تَبِعَهُمْ بِإحْسَانٍ اِلَى يَوْمِ الْقِيَامَةِ. 
أَمَّا بَعْدُ:  فَيَا عِبَادَ اللهِ أُصِيْكُمْ وَنَفْسِيْ بِتَقْوَى اللهِ حَقَّ تُقَاتِهِ فَقَدْ فَازَ الْمُتَّقُوْنَ. 
: يَآَيُّهَا الَّذِيْنَ أَمَنُوْا اتَّقُوْا اللهَ حَقَّ تُقَاتِهِ وَلاَ تَمُوْتُنَّ إِلاَّ وَأَنْتُمْ مُسْلِمُوْن. قَالَ اللهُ تَعَالَى فِيْ الْقُرْأَنِ الْكَرِيْمِ


Hadirin Jama’ah Jum’ah rahimakumullah,
Sumangga, kula dherekaken sesarengan sami nambahi iman lan taqwa kita dhumateng Allah Swt.. Mugi-mugi gesang kita tansah wilujeng, ayem, tentrem kalis ing rubeda wiwit ing ‘alam donya punika ngantos benjang wonten ing ‘alam akhirat.
Salawat lan salam mugi tansah kaparingaken dhumateng panutan kita Nabi Muhammad saw., sumrambah dhumateng para kulawarga, shahabat lan sadaya tiyang ingkang tansah manut mituhu dhawuhipun. Amin.


Hadirin Jama’ah Jum’ah rahimakumullah,
Agami kita Islam paring dhawuh dhumateng ummatipun supados tansah gesang kanthi guyup rukun dhumateng sesami ummat Islam. Jalaran sesami Islam punika satunggal aqidah, ingkang boten prayogi sami cecongkrahan lan padudon, sanajan inggih wonten perkawis furu’iyyah ingkang mbetahaken saling pengertian lan saling memahami satunggal lan satunggalipun. Allah Swt. paring dhawuh:

“Ora ana peksan ing dalem (mlebu) agama (Islam), (nanging) sejatine wis tetela dalan kang bener sakadene dalan kang luput. Amarga iku, sapa wonge kang ingkar marang Thagut, lan iman marang Allah, mula satemene dheweke wis cecekelan marang tampar kang banget kuwate kang ora bakal pedhot. Lan Allah iku Maha Midhanget tur Maha Mirsani.” (QS. 2 [Al-Baqarah]: 256).


Ma’asyiral Muslimin rahimakumullah,
Minangka kangge jagi persatuan lan kesatuan ummat, agami kita Islam ngawisi tumindak Ghibah (ngrasani), kados dhawuh pangandikanipun Allah Swt.:

وَلَا تَجَسَّسُوا وَلَا يَغْتَبْ بَعْضُكُمْ بَعْضًا ۚ أَيُحِبُّ أَحَدُكُمْ أَنْ يَأْكُلَ لَحْمَ أَخِيهِ مَيْتًا فَكَرِهْتُمُوهُ ۚ وَاتَّقُوا اللَّهَ ۚ إِنَّ اللَّهَ تَوَّابٌ رَحِيمٌ

“…lan sadhengah sira aja ngandha (ngrasani) ala marang sadhengah liyane. Apa ana salah sawiji saka sira seneng mangan daginge sedulure kang wus mati?. Mula mesthi sira kabeh ngrasa jijik. Lan padha takwaha sira kabeh marang Allah. Satemene Allah Maha Nampa Taubat tur Maha Welas.” (QS. 49 [Al-Hujuraat]: 12).
Rasulullah  saw. nafsiraken ghibah kanthi dhawuh pangandikanipun makaten:

ذِكْرُكَ أَخَاكَ بِمَا تَكْرَهُ

 “Kowe ngrasani sedulurmu kelawan bab-bab kang ora densenengi.”


 Ma’asyiral Muslimin rahimakumullah,
Lajeng kados pundi manawi ingkang dipunghibahaken punika dados kasunyatan kawontenanipun, lan kados pundi ugi manawi ingkang dipunghibahaken punika boten wonten kasunyatanipun. Lajeng Rasulullah saw. paring keterangan kanthi dhawuh pangandikanipun:

إِنْ كَانَ فِيْهِ مَاتَقُوْلُ فَقَدِاغْتَبْتَهُ وَإِنْ لَمْ يَكُنْ فِيْهِ مَاتَقُوْلُ فَقَدْ بَهَتَّهُ.

“ Lamun apa kang mbok rasani iku nyata kahanane, kuwi tegese kowe wus kalebu ngundamana  (mengumpat), lan lamun apa wae kang mbok rasani kuwi ora ana buktine, kuwi tegese kowe wus klebu ndombani (menghasut) dheweke.”


Ma’asyiral Muslimin rahimakumullah,
Sampun sami sarujuk sedaya Ulama bilih ghibah punika kalebet pandamelan ingkang haram, kajawi perkawis-perkawis ingkang sampun dipunyakini badhe ndhatengaken kemaslahatan ummat manungsa, lan boten wonten margi sanes kajawi kedah ngaturaken perkawis punika, lan ugi babagan pitutur utawi nasihat. Sanesipun punika tetep dipunharamaken. Awit saking punika Allah Swt. lajeng nggambaraken tiyang ingkang tumindhak ghibah kados dene tiyang nedha daging manungsa ingkang sampun pejah, ingkang secara naluri tumindak punika mesthinipun sanget anggenipun jijik karana dhawuhing syara’. Ungkapan punika minangka pepemut  ingkang langkung awrat, lan saged nuwuhaken raos antipati ndadosaken tiyang saged hanebihi, lan purun njabut malih ghibahipun.


Ma’asyiral Muslimin rahimakumullah,
Rasulullah saw. boten rena midhangetaken atur palaporanipun shahabat ingkang matur bilih wonten wanita kalih cacahipun saking kulawarga Rasulullah saw. ingkang awit enjing siyam nanging nindakaken ghibah. Midhanget atur palaporanipun shahabat kala wau lajeng Rasulullah saw. boten marengaken dhumateng wanita kalih kala wau buka anggenipun siyam, kajawi sampun mutahaken barang ingkang wonten ing salebeting padharanipun, kanthi dhawuh pangandikanipun makaten:

مَا صَامَتَا وَكَيْفَ صَامَ مَنْ ظَلَّ يَاْكُلُ مِنْ لُحُوْمِ النَّاسِ؟ إِذْهَبْ فَمُرْهُمَا إِنْ كَانَتَا صَائِمَتَيْنِ أَنْ يَسْتَقِيْئًا.

“Loro karone ora klebu pasa, lha kepriye arep den arani pasa lha wong dheweke terus-terusan anggone mangan daginge wong liya?. Kana ndang bali lan kandhakna marang wanita loro mau, lamun loro-lorone mau pasa becike muntah.”
Lajeng shahabat dhateng malih lan matur, kanthi dhawuh pangandikanipun Nabi saw.

لَوْ مَاتَنَا وَهُمَا فِيْهِمَا لَأَكَلَتْهُمَا النَّارَ.

“Lamun loro-lorone mau mati, terus getih loro kang kenthel ana sak jerone weteng karone, mesthi wae loro-lorone bakal denobong dening geni neraka.”


Ma’asyiral Muslimin rahimakumullah,
Wonten satunggaling kisah perjalanan Isra’ Nabi saw. kasebat wonten ing hadits saking Abu Sa’id Al-Khudri ra. ngendikakaken bilih Panjenenganipun nate ngendika: “Dhuh Rasulullah saw. Panjenengan beberaken dhumateng kula punapa ingkang Panjengan pirsani nalika perjalanan Isra’ ing wanci dalu Panjenengan.” Lajeng salah satunggaling dhawuh pangandikanipun Rasulullah saw. nyebataken bilih: “Aku terus digawa menyang suwijining papan panggonan kang ana kono mujudake papan panggonane wong lanang lan wong wadon. Wong-wong mau diserahke marang para malaikat kang wujude wong lanang kang kanthi sengaja nyomot daging lambunge suwijining wong-wong mau saben sacomotan gedhene saterompah, tumuli daging mau dijejelake marang cangkeme suwijining wong liyane saka wong-wong mau. Tumuli dikandhakake marang dheweke, “Panganen iki kaya dene kowe biyen mangan,” kamangka dheweke ngerti manawa daging kuwi mau bathang. Jibril matur, “Dhuh Rasulullah, mesthi kemawon punika sanget jijikaken nanging tetep kemawon dipunpeksa,” Aku banjur takon, “Dhuh Jibril, sinten tiyang-tiyang punika?”. Jibril lajeng njawab, “Punika tiyang-tiyang ingkang pandamelanipun remen ngrasani, ngala-ala, lan ndombani dhumateng tiyang sanes”. Lajeng dipun ngendikaken, “Apa sira kabeh seneng mangan daginge sedulurira kang wus mati? Mesthine wae kowe kabeh duwe rasa jijik”.


Ma’asyiral Muslimin rahimakumullah,
Hadits sanesipun saking Abu Hurairah ra., bilih Rasulullah saw. dhawuh:

مَنْ أَكَلَ مِنْ لَحْمِ أَخِيْهِ فِيْ الدُّنْيَا قُرِّبَ إِلَيْهِ لَحْمُهُ فِيْ الْآخِرَةِ  فَيُقَالُ لَهُ كُلْهُ مَيِّتًا كَمَا أَكَلْتَهُ حَيًّا.

“Sapa wonge mangan daging sedulure nalika ana ing donya (yaiku ngrasani), mangka wong kuwi bakal densuguhi daging sedulure mau besuk ana ing akhirat, tumuli banjur dikandhakake marang wong kuwi mau, “Panganen iki kahanane mati kaya dene kowe mangan nalika biyen kahanane isih urip”.
Mandheg utawi kendhel saking tumindak ghibah punika langkung dening sae tinimbang lajeng nerasaken ghibah. Ngendika sanesipun punika langkung dening manfaat utawi mendel boten ngendikan punika langkung sae lan langkung wilujeng.
Rasulullah saw. dhawuh:

عَنْ اَبِيْ هُرَيْرَةَ رَضِيَ اللهُ عَنْهُ عَنِ النِّبِيِّ ص-م قَالَ: مَنْ كَانَ يُؤْمِنُ بِااللهِ وَاليَوْمِ اْلآخِرِ فَلْيَقُلْ الْخَيْرًا اَوْ لِيَصْمُتْ. (رواه البخارى ومسلم).

“Saka Abi Hurairah ra. saka Nabi saw., Panjenenganipun sampun nate dhawuh: “ Sing sapa wonge iman marang Allah lan dina akhir, becik dheweke ngomong kang apik utawa dheweke meneng”. (HR. Bukhari lan Muslim).


Ma’asyiral Muslimin rahimakumullah,
Saumpami kita sampun kalajeng tumindak ghibah, lajeng kita mandheg lan nyuwun pangapunten saha tobat punika langkung utami, jalaran Allah Swt. punika Maha Nampi Tobat lan Maha Welas. Kados dhawuh pangandikanipun Allah Swt.:

وَاتَّقُوا اللَّهَ ۚ إِنَّ اللَّهَ تَوَّابٌ رَحِيمٌ

“Lan padha takwaha sira kabeh marang Allah. Saktemene Allah Maha Nampa Tobat tur Maha Welas.” (QS. 49 [Al-Hujuraat]: 12).

Ing wusana sumangga kita sami nyenyuwun dhateng ngarsanipun Allah Swt., mugi-mugi kita dipun paringi kekiyatan saged nilaraken tumindak ghibah ingkang sanget jijikaken lan awrat siksanipun. Dipunparingi taufiq lan hidayah saged nindakaken sedaya dhawuh lan awisanipun Allah Swt. Mugi-mugi gesang kita tansah pinaringan wilujeng wiwit ing donya punika ngantos benjang wonten ing akhirat, amin yra.

أَقُوْلُ قَوْلِيْ هَذَا وَأَسْتَغْفِرُ اللهَ الْعَظِيْمَ, لِيْ ولَكُمْ وَلِسَائِر الْمُسْلِمِيْنَ وَالْمُسْلِمَاتِ مِنْ كُلِّ ذَنْبٍ فَاسْتَغْفِرُوْهُ, إِنَّهُ هُوَ الْغَفُوْرُ الرَّحِيْمُ.

Related Posts:

Cerpen Romantis: Jika Tuhan Berkata Lain



Jika Tuhan Berkata Lain

Di sepanjang jalan Asis terus memandangi ponselnya terlihat dia tidak menikmati perjalanan, nampak ada yang mengganggu benaknya. Mungkin karena Jesica tidak bersama kami sekarang, Jesica adalah calon istri Asis, mereka berdua sepasang kekasih yang tidak bisa terpisahkan.

“Kok suasanannya jadi sepi gini, rencananya kan tidak seperti ini” Ucapku berusaha membuka percakapan. “Iya nih Lin, orang yang mengajak kita liburan malah tidak mempedulikan kita” Ucap Tea, yang tampaknya merasa bosan dengan suasana saat ini.
“Dit kita mampir di tepi pantai itu yah, pemandangan di sana sangat indah” Ucapku sembari menunjukkan tempat yang kumaksud. “Keren, luar biasa, menakjubkan” Ucap Tea sembari menikmati pemandangan yang begitu indah. “Brow ayolah hari ini adalah hari terakhir kamu dengan status sendiri, sebentar lagi kamu akan bersama dengan Jesica setelah kamu melamarnya” Ucap Adit. Terdengar Asis menghela nafas yang terdengar berat, “Kamu kenapa sis?” Ucapku sembari mendekat ke arahnya.
“Aku merasa bimbang dengan pilihanku, aku sangat ingin bersama dengan Jesica tapi di sisi lain aku belum bisa hidup berkeluarga sebagai sepasang suami istri” Ucapnya dengan wajah menyedihkan. “Loh kok gitu, dulu kamu yang sangat bersemangat untuk meminang Jesica tapi kenapa sekarang malah kamu yang jadi plin plan gitu” Ucapku tidak mengerti dengan apa yang dipikirkan oleh sahabatku ini. “Bukannya aku tidak punya pendirian Lin, tapi aku merasa belum pantas untuk menjadi suaminya” Ucapnya, Adit dan Tea kini merapatkan dirinya, kami berempatpun duduk bersama sembari memikirkan apa yang harus dilakukan untuk meyakinkan Asis kalau dia pantas untuk menjadi suami Jesica. “Sudahlah brow, semuanya akan baik-baik saja, Tuhan pasti akan menjaga keluarga kalian kelak” Kata Adit dengan tatapan yang meyakinkan. “Mungkin perasaanku ini adalah perasaan yang sering terjadi kepada pasangan yang ingin menikah” Ucapnya.
“Ngomong-ngomong Jesica sibuk kenapa? sampai-sampai tidak ikut bersama kita?” Tanya Tea penuh penasaran, di antara kami berempat Tea memang terkenal paling kepo dan ingin tahu semuanya tapi dengan adanya dia kami bisa menceritakan semua hal yang mengganggu benak kami dan membuat kami merasa sedikit lega.
“Jesica ada kerjaan keluar kota, mungkin dia kembalinya besok pagi” Ucap Asis. “Sis, sebaiknya kita mendekorasi restoran yang akan menjadi tempat kamu melamar Jesica” Ucapku sembari menatap Asis, Adit dan Tea secara bergantian. “Iya sis, liburan kita sudah cukup sekarang saatnya kita merancang semua yang terbaik untuk sahabat kami” Tambah Adit sembari bangkit dari duduknya diikuti Tea dan kami semua pun masuk ke dalam mobil.

Tiba di restoran terlihat masih ada beberapa karyawan yang berada di dalam restoran, jika kami meminta bantuan mereka mungkin mendekorasi tempat ini tidak akan memakan waktu yang begitu lama.
Adit pun melangkah menuju ke dalam restoran dan berbicara dengan salah satu karyawan untuk meminta bantuan mereka mendekorasi tempat ini dan bersyukur mereka mau membantu kami. Aku dan Tea segera menuju ke toko bunga untuk membeli beberapa bunga mawar yang beraneka warna.


“Lin, bunga yang ini indah banget” Ucap Tea sembari memperlihatkan rangkaian bunga anggrek berwarna ungu. “Iya bunganya juga indah, tapi kita hanya butuh bunga mawar kalau kita membeli itu juga pasti Asis akan marah karena dia maunya pesta pelamaran yang sederhana” Ucapku, segera Tea meletakkan bunga tersebut setelah mendengarkan ucapanku.

“Lin, Jesica sangat beruntung ya bisa mendapat calon suami seperti Asis, seseorang yang begitu bijaksana, baik, dewasa, pekerja keras, taat beribadah dan sangat menyayangi keluarganya” Ucap Tea menampakkan kekagumannya. “Jesica juga seseorang yang begitu baik, mandiri, dia pekerja keras dan menurutku dia cukup baik buat Asis” Ucapku.

Setelah mendapat beberapa bunga dan lilin aku dan Tea segera melangkah menuju restoran. “Dit, ini disimpan di mana?” Tanya Tea dengan beberapa lilin dalam genggamannya. “Di atas meja itu dulu” Ucap Adit yang nampak begitu sibuk mendekorasi ruangan.

“Restoran ini kini sudah menjadi begitu indah, dekorasinya sederhana tapi tetap terlihat mewah, Jesica pasti akan sangat senang mendapatkan kejutan yang begitu indah ini” Tuturku dalam hati.
Setelah mendekorasi kami berempat kembali ke rumah masing-masing dengan perasaan penasaran apa yang akan terjadi esok harinya. Bagaimana ekspresi Jesica ketika dia melihat semua yang telah dilakukan Asis untuknya.

Tepat pukul 20.30 malam kami berempat dan beberapa teman kantor Jesica dan Asis sudah berada di restoran, kami hanya menanti ke datangan Jesica. Di tengah penantian kami Asis mendapat sebuah pesan singkat, setelah melihat pesan tersebut pergelangan kaki Asis nampak begitu lemah sehingga membuatnya tak mampu untuk berdiri. “Kamu kenapa?” Tanyaku bersamaan dengan Adit dan Tea, “pesan dari siapa?” Tanya Tea.
“Jesica kecelakaan di jalan ketika menuju ke tempat ini” Ucapnya dengan air mata yang kini berjatuhan dari kedua bola matanya. Mendengar ucapan Asis kami diam seribu bahasa, semua orang yang berada di tempat tersebut begitu terkejut dengan apa yang terjadi dengan Jesica. Asis berlari keluar dari restoran, melihatnya bertingkah aneh aku dan sahabatku mengikutinya dan berusaha menenangkan Asis. “Aku harus ke rumah sakit, setidaknya aku bisa memasangkan cincin ini di jari manisnya” Ucap Asis, kami begitu sedih melihat keadaan sahabat kami sekarang nampak seperti orang bodoh.

Tiba di rumah sakit kami hanya menemukan tubuh Jesica yang berlumuran darah, kaku dan sangat pucat. Segera Asis memasangkan cincin di jari manis Jesica suasana saat ini sangat mengharukan para perawatpun ikut merasakan kesedihan kami. “Jes, mungkin Tuhan lebih mencintaimu kuharap di kehidupan kedua kita bisa bertemu dan aku akan memasangakan cincin yang sama di jemarimu.” Ucap Asis sembari mencium kening kekasihnya itu. Melihatnya seperti itu air mata kami tak dapat terbendung lagi, kami segera memeluk tubuh Asis yang mulai terasa dingin. “Sabar, ikhlaskan semuanya mungkin, Tuhan punya rencana lain”. Asis tidak menghiraukan ucapan Adit, dia membersihkan darah di wajah Jesica dengan jazz yang dia kenakan untuk melamar wanita tersebut.

“Kamu akan tetap menjadi wanita terindahku Jesica Ariani Ahmad” ucapnya sembari menggenggam erat jemari kekasihnya kemudian menciumnya. “Kamu yang bernama Asis?” Tanya seorang wanita, Asis pun menganggukkan kepalanya “Apakah kamu yang mengirimkan pesan itu?” Tanya Asis kemudian. “Iya, Saya adalah rekan kerja Jesica, saya dan Jesica berada dalam mobil yang sama ketika dia ingin menuju restoran tapi di tengah perjalanan Jesica menabrak sebuah truk pasir dan tubuhnya terlempar keluar dari mobil, dan ini kado yang diberikan Jesica untukmu” Ucapnya sembari memberikan sebuah kotak yang mungkin tadinya terbungkus dengan indah tapi kini kotak itu berlumuran darah.

Asis membuka kotak yang berisikan jam tangan dan sebuah surat, asis membaca surat itu dan membuatnya kembali menangis. Di dalam surat itu tertulis: Sayang aku mencintaimu sungguh, aku mungkin takkan bersamamu tapi percayalah aku selalu mencintaimu aku Jesica akan selamanya mencintai Asis. Pesan singkat yang ditulis oleh Jesica menjadi pertanda bahwa Jesica sudah tahu kalau akan terjadi hal semacam ini.



Cerpen Karangan: Citra Eka Yuniarsih
Facebook: Citra Eka Yuniarsih




Sumber: Cerpenmu.com

Related Posts:

Cerpen Romantis: Siapa Sangka



Siapa Sangka

Telah menjadi rahasia umum di kalangan perempuan sekelas bahwa Shiella diam-diam menyukai Wildan. Memang patut kuacungi jempol atas ketegaran hati dan kepandaiannya menyembunyikan perasaan selama dua tahun terakhir. Rapat dan rapi sekali, hingga tak ada seorangpun curiga bahwa ada yang diam-diam jatuh cinta dengan teman sekelas. Bahkan sahabat dekatnya sendiri pun tak pernah tahu sebelum akhirnya Shiella menceritakan sendiri perasaannya pada sahabatnya itu. Nah, justru setelah bercerita, lama-kelamaan sikapnya mulai berbeda saat di dekat Wildan. Sedikit canggung, salah tingah, dengan pipi memerah. Pada akhirnya, semua perempuan di kelas, termasuk aku, tahu dengan sendirinya lewat gelagat aneh Shiella.

Kenyataan bahwa dia menyimpan rasa untuk Wildan inilah yang membuatku merasa bersalah padanya. Selama dua tahun dia lihai menyimpan rasa itu rapat-rapat, dan selama itu pula justru aku yang selalu dicomblangkan dengan Wildan oleh teman-teman. Entah bagaimana awalnya, comblangan itu terus terjadi setiap saat selama dua tahun. Di awal-awal comblangan itu, aku selalu membantah. Aku tidak ada rasa dengan Wildan. Bukannya berhenti, justru mereka semakin heboh melayangkan comblangan. Lama-lama aku lelah menanggapi mereka dan memutuskan untuk diam. Toh tidak ada gunanya juga membantah sikap bebal mereka. Aku benar-benar tidak ada rasa dengannya.

Aku merasa bersalah saat menyadari bahwa ternyata selama itu Sheilla merasakan cinta dan sakit dalam waktu yang bersamaan karena aku. Hebatnya, dia tak pernah sekalipun marah padaku, justru saat teman-teman asyik mencomblangkan aku dan Wildan, dia ikut berseru-seru sambil tertawa riang. Dia terlihat begitu tenang, tanpa ada air muka cemburu sedikitpun, meski hati seseorang tak ada yang tahu.

Walaupun comblangan itu sudah menjadi makanan sehari-hari, aku sama sekali tak ada rasa dengan Wildan. Justru aku merasa risih dengan kelakuan mereka, apalagi setelah mengetahui kenyataan baru ini. Maka, sebisa mungkin aku menjauh dari Wildan untuk menghindari comblangan itu. Bukannya semakin menghindar, aku justru sering satu kelompok dengannya di beberapa mata pelajaran seperti hari ini.
Seolah tak terjadi apa-apa, Shiella selalu menjabat tanganku erat sambil melayangkan senyum manisnya setiap datang ke sekolah. Memang sudah menjadi kebiasaannya setiap datang ke sekolah, dia bersalaman dengan semua teman sekelas. Sikapnya yang biasa saja inilah yang justru membuatku semakin sesak saat dia menjabat tanganku.

Mungkin hati ini akan lebih lega kalau dia datang dan marah-marah sepuasnya padaku. Tetapi mengapa ia hanya diam saja? Membiarkanku terbelenggu dengan rasa bersalah yang semakin mendalam. Mengapa ia tak katakan saja semuanya pada teman-teman sekelas? Biar mereka tahu ucapan mereka setiap hari bagaikan sembilu menyayat hatinya.

Meskipun semua teman perempuan mengetahui hal ini, mereka sama sekali tak pernah menggosipkan Shiella. Mereka segan untuk membicarakan seseorang yang sama sekali tidak pernah bocor kisah cintanya, kecuali hanya pada sahabat dekatnya. Begitupun denganku yang segan untuk menanyakan kebenaran ini pada Alwa, sahabat dekat Sheilla. Mereka hanya saling lirik saat mendapati Shiella sedang bersama Wildan dengan pipi merah jambu. Maka dari itulah, aku semakin yakin bahwa sebenarnya kisah cinta diam-diam Shiella sudah tersebar di benak semua perempuan di kelas. Semenjak itulah, mereka tak pernah lagi mencomblangkanku dengan Wildan.

Berbeda dengan para lelaki, mereka sama sekali tidak peka dengan hal ini dan semakin asyik mengolok-olokku dengan Wildan. Mereka sama sekali tak peduli dengan perasaanku yang semakin sesak. Bahkan saat ini pun, saat pelajaran Bahasa Indonesia berlangsung, mulut bebal mereka tak dapat dihentikan.
“Bro, bagaimana perasaan Anda bisa sekelompok lagi dengan Kalila? Satu kesempatan terbuka lagi, Gan.” ucap Gio pada Wildan sambil mengangkat sebelah alisnya.

Aku hanya menundukkan muka menggembungku, pura-pura tidak mendengarkan kalimat yang jelas-jelas terlontar di depanku. Ingin sekali aku menyumpal mulutnya dengan kaos kaki. Memang dialah orang yang selama ini memprovokasi comblangan bodoh ini. Sialnya, kenapa pula dia satu kelompok denganku hari ini.
“Hahaha.. sudahlah, Gio, ayo kita lanjut ke nomor 2. Tidak lihat wajah Kalila sudah merah, hah?” Sebuah suara riang menyudahi godaan Gio. Suara riang yang menyesakkan hatiku. Yap, aku pun satu kelompok dengan Sheilla hari ini. Kenapa pula aku harus satu kelompok dengan Wildan, saat ada Sheilla di sini?
Jam pelajaran Bahasa Indonesia yang biasanya berlalu menyenangkan, hari ini berlalu lambat dan menyesakkan. Kami dapat berdiskusi dengan lancar dan menyelesaikan pertanyaan dengan tuntas. 

Namun mengapa wajah riang itu tidak berubah sama sekali saat Gio lagi-lagi menggodaku dengan Wildan? Hatinya terbuat dari apa, sih?
Sisa jam pelajaran dihabiskan Gio untuk kembali mengolok-olok. Aku tak kuat lagi, bisa-bisa benteng pertahananku hancur di sini. Kurasakan mataku mulai memanas dan sekelilingku menjadi kabur oleh genangan cairan bening di pelupuk mata. Aku segera berlari keluar kelas, izin sambil berlalu. 

Pertahananku benar-benar runtuh saat aku tiba di ujung lorong kelas. Aku tersedu di sana. Di antara isakan kecil yang tak dapat kutahan, aku berjalan menuju toilet.
“Sheilla.. maafkan aku…” isakku pelan.
Kupandangi sesosok bayangan dengan mata sembab di cermin toilet. Lihatlah, wajahnya yang menguarkan aroma kejahatan dengan mata sembab yang mengisyaratkan betapa lemahnya dia. Sosok yang begitu jahat juga begitu lemah.

Tiba-tiba muncul sesosok bayangan lagi di sana. Aku terkesiap dan segera membalikkan badanku. Sheilla! Astaga! Apakah dia mendengar ucapanku tadi? Dalam sekejap napasku tercekat melihat wajah yang memandangku dengan teduh ini.
“Kalila, maafkan aku. Kamu menangis seperti ini karena aku ikut mengolokmu tadi, kan? Aku mohon maafkan aku, Kalila.” ucapnya sambil menyentuh bahuku lembut, kemudian memelukku.
“Aku mohon maafkan aku…” bisiknya lembut di telingaku.
Kalimatnya yang tulus membuatku semakin terisak di balik bahunnya. Aku yang harusnya minta maaf. Kukeluarkan semua sesakku lewat tangis dalam pelukan Sheilla, seseorang yang sangat ingin kumintai maaf. Lagi-lagi mengapa justru dia yang meminta maaf padaku?
Dia membiarkan aku menangis di pelukkannya.

Lima menit kemudian dia melepaskan pelukannya, mengusap pipiku lembut. Kupandangi wajahnya yang kini juga berlinang air mata.
“Kamu mau memaafkanku, kan?” Pertanyaannya kembali terlontar yang membuatku kembali tak dapat berkata-kata. Aku hanya mengangguk kecil.
“Syukurlah, kita kembali ke kelas, yuk. Sudah hampir 10 menit kita meninggalkan kelas.” Sebuah senyum terbit di wajahnya yang ayu.
Aku lagi-lagi hanya mengangguk kecil, mencuci muka yang penuh air mata, lantas berjalan kembali ke kelas. Di antara langkah kaki kami, ingin sekali aku mengungkapkan semuanya pada perempuan di sampingku ini. Apalah daya seorang yang jahat dan lemah sepertiku, aku bahkan tak mampu berkata sedikitpun padanya. Tenggorokanku serasa disumbat kaos kaki. Hingga tiba kembali ke kelas, tak sepatah kata pun kuucapkan padanya.

Sisa pelajaran hari ini kuhabiskan untuk memikirkan bagaimana cara agar mulut bebal mereka tersumpal dengan sendirinya. Kupandangi sekelilingku yang tengah serius memperhatikan Pak Jono menceritakan kisah kekejaman VOC di Indonesia. Rupanya hanya aku yang tidak memperhatikan. Aku memang terlihat diam dan memperhatikan, tapi sebenarnya pikiranku sedang melayang memikirkan banyak hal.
Aku harus memulai dari mana? Apakah aku harus memulai dengan bertanya pada Alwa? Kupandangi Alwa di bangkunya yang juga tengah serius memperhatikan. Merasa dirinya kupandangi, dia memandangku balik, bertanya lewat ekspresi wajah.
“Ah.. eh.. tidak jadi, tidak apa-apa.” Aku terkesiap, berkata sekenanya.
Tiga menit kemudian bel tanda pulang sekolah berbunyi. Kami rusuh mengemasi buku dan alat tulis yang berserakan di atas meja. Setelah memanjatkan doa, kami mulai berdiri satu per satu menyalami Pak Jono. Aku sudah bertekad untuk menghentikan ini semua, maka tanpa peduli sekitar yang masih menunggu giliran bersalaman, aku berkata lantang.
“Wildan, bisa kita bicara sebentar?” Aku menggigit bibir bawahku. Maafkan aku Shiella.
“Cieeee…!!! Ada yang mau jadian rupanya!” Mulut nyinyir Gio berulah lagi dan segera disusul oleh gelak tawa teman-teman.
“Iya.” Sementara Wildan hanya menjawab pendek. Kupandangi Shiella yang telah sampai di ujung barisan, menyalami Pak Jono dengan takzim. Lirih kudengar ia mengucap salam.
“Kami tunggu kabar baiknya ya, Bro!” Gio menepuk bahu Wildan sambil cengengesan.
Saat itu tak ada satupun yang memperhatikan bahwa Shiella berjalan menundukkan wajahnya usai menyalami Pak Jono. Aku menggigit bibir bawahku semakin kuat. Aku tahu hatinya sesak, sama seperti yang kurasakan saat ini, atau bahkan mungkin lebih sesak.

“Kamu mau bicara apa?” Wildan bertanya lebih dulu.
Aku yang sedang menunggu sambil memandangi ratusan siswa berjalan keluar kelas dari atas lantai dua, menoleh ke arahnya.
“Ehm..” aku berdehem pelan. ”Aku mau tanya sesuatu.” Aku mulai membuka suara.
“Tentang ocehan anak-anak itu?” Seperti bisa membaca pikiranku, dia merapat ke balkon, memandang kosong lapangan sekolah di bawah.
“Iya,” jawabku pendek, ”aku mulai terganggu dengan kelakuan mereka.” Aku ikut memandangi lapangan yang masih ramai oleh beberapa siswa yang baru keluar kelas.
“Maksudmu?” Dia menoleh padaku. “Tunggu, jangan bilang kalau kamu mulai termakan comblangan mereka.” Matanya menatap tajam ke arahku.
“Apa?” Sontak aku menoleh ke arahnya. “Tentu saja tidak. Jangan harap kalau aku lama-lama akan suka padamu gara-gara comblangan itu!” Nada bicaraku sedikit meningkat.
“Syukurlah kalau begitu. Lalu?”
“Aku mau menghentikan semua kekonyolan ini.”
Anak rambutnya berkibar pelan ditiup angin sore. “Kenapa tiba-tiba ingin menghentikan mereka? Kupikir selama ini kamu menikmatinya karena kamu hanya diam.”
“Apa?! Enak saja! Aku tidak suka padamu, itulah mengapa aku diam selama ini. Kalau aku menganggapi, mereka akan berpikir bahwa aku benar-benar suka padamu,” ucapku kesal.
“Wow.. wow.. tidak perlu marah-marah seperti itu.” Dia mundur satu langkah. Aku hanya mengembuskan napas kesal.
“Ada seseorang yang suka padamu selama ini.” Nada bicaraku kembali melunak.
“Hah? Apa katamu?” tanyanya tidak percaya.
“Shiella. Dia selama ini suka padamu.” Aku kembali menatap lapangan. ”Aku begitu merasa bersalah padanya karena aku selalu dicomblangkan denganmu.”
Dia berbalik, kembali merapat ke balkon, dan hanya menatap lurus. ”Benarkah itu Shiella? Tapi bukankah selama ini dia sama seperti yang lain?”
Aku mengangguk tanpa memandangnya. “Maka dari itu, hatiku semakin sesak melihatnya seperti itu. Mengapa dia hanya diam saja? Tidak cemburu, tidak marah padaku?” Aku berkata lesu.
“Oh Tuhan, benarkah itu Shiella? Syukurlah.. terimakasih, Tuhan.” Dia justru tersenyum lebar sekarang, tangannya mengepal-ngepal seperti habis memenangkan pertandingan.
Aku mengernyitkan dahi melihatnya. ”Woi.. aku butuh solusi.”
“Aku akan menghentikan mereka. Aku tahu caranya.” Dia memegang bahuku, berkata dengan wajah berbinar.
Ting! Aku segera paham apa yang terjadi. “Tunggu! Kamu juga suka dengan Shiella? Iya, kan?” tanyaku memburu. Tidak kusangka solusinya akan semudah ini.
Seketika dia diam dan wajahnya merah padam. Perlahan dia tersenyum malu-malu.
“Yeah!” Aku mengepalkan tinju ke udara sambil tertawa lebar. “Lakukan apa yang harus kamu lakukan besok, mengerti?”
“Beres!”

Hari ini akhirnya aku bisa pulang dengan bernapas lega, seperti telah meletakkan beban ribuan ton yang selama ini kubawa. Aku sungguh tidak menyangka solusinya akan semudah itu. Kalau tahu seperti ini, mengapa tak kukatakan sejak dulu?
Keesokan harinya, hari yang benar-benar kutunggu. Bahkan sejak semalam aku tidak bisa tidur sebab tak sabar menanti hari ini. Hari yang akan melepaskanku dari segala kesesakan, juga keperihan Shiella. Kesabaranmu selama ini sungguh akan berbuah manis, kawan.

Aku datang ke sekolah dengan senyum yang tak henti-hentinya terkembang. Hatiku begitu girang. Kusalami semua teman sekelas masih dengan senyum merekah, seperti yang dilakukan Shiella selama ini. Sayangnya tidak dengan Shiella. Dia datang dan menyalami semua teman, namun tidak dengan senyum manisnya. Wajahnya terlihat sembab dan pucat.

“Shiel, kamu sakit?” tanyaku saat aku menyalaminya. Dia hanya menggeleng lemah.
Dari balik pintu muncullah Wildan, juga dengan senyum lebar di wajahnya. Hari ini penampilannya sedikit berbeda, lebih rapi. Pastilah, hari ini dia akan membuat kesabaran Shiella berbuah manis.
“Selamat ya, Kalila,” ucap Shiella dengan memaksakan sebuah senyum hadir di wajahnya.
Senyumku segera tersumpal, hatiku mencelos mendengar kalimatnya. Ya Tuhan, jangan-jangan dia berpikir bahwa aku kemarin benar-benar jadian dengan Wildan? Pastilah hatinya sungguh gelisah kemarin, memikirkan kalimat Gio. Pastilah dia tidak bisa tidur, bahkan menangis tadi malam hingga wajahnya jadi sembab dan pucat seperti ini. Apalagi ditambah aku datang ke sekolah dengan wajah berbinar dan senyum terkembang, begitu pula dengan Wildan. Pastilah pikirannya tambah kacau hari ini.
Sebelum aku sempat menjawab ucapan Shiella, untunglah Wildan segera maju ke depan kelas dan berkata lantang, “Teman-teman, minta perhatian kalian sebentar, ya.”
Aku melirik Shiella, kembali dengan senyum merekah. Justru yang kupandang membuat senyumku kembali tersumpal. Dia menundukkan wajahnya dalam-dalam. Kalau boleh kutebak, pasti dia berpikir bahwa Wildan akan mengumumkan peresmian hubungan kami kemarin.
“Wah wah.. rupanya kemarin benar-benar terjadi.” Gio berkata setengah berteriak yang segera memicu teman-teman untuk kembali mengolok kami berdua. Tapi kulihat Wildan tetap tersenyum.
Setelah semua kembali tenang, dia meneruskan kata-katanya, “Selama ini kalian semua selalu mencomblangkanku dengan Kalila.”
Aku terkesiap mendengar namaku disebut. Mengapa dia harus menyeret-nyeret namaku dalam urusan ini?
“Suit suit..” Beberapa anak mulai berkomentar lagi.
“Karena comblangan itu terus terjadi setiap saat tanpa henti, kalian menganggap bahwa kami memang saling suka, betul?”
“Betuuulll!!!” jawab anak-anak serempak. Apa yang dilakukannya? Ini semua keluar dari skenarioku.
“Maka pada hari ini, aku akan mengungapkan seluruh perasaanku.” Wildan terdiam sejenak, sengaja membuat suasana tegang dan menunggu komentar mereka.
“Cieee cieee… ada yang mau jadian niih..!” Satu dua mulai ada yang berkomentar.
Mukaku benar-benar seperti udang rebus. Sial, aku juga jadi ikut tegang mendengarkan dia berbicara seperti itu. Apalagi ditambah dengan riuhnya olok-olok dari teman-teman. Bahkan satu dua anak perempuan sudah mulai menyikutku dengan wajah menggoda. Hanya Shiella yang sedari tadi tak bergerak dari tempat duduknya, menatap takzim lantai di bawah meja. Aku tahu persis bagaimana perasaannya saat ini.

“Bahwa selama ini aku telah jatuh cinta kepada salah seorang perempuan di kelas ini. Wajahnya yang ayu dan selalu riang membuatku tak dapat berhenti memikirkannya. Sikapnya yang ramah pada siapapun selalu membuatku berharap dia akan terus menyapaku. Kesabaran hatinya seluas samudera seperti takkan pernah habis meski digerus perlahan-lahan setiap hari. Aku mencintaimu…” lagi-lagi Wildan berhenti sejenak, sengaja membuat kalimatnya mengambang. Kali ini aku tahu persis kalimat ini untuk siapa. Aku tersenyum lega.

“…Shiella,” ucap Wildan mengakhiri kalimatnya.
Sejenak kelas menjadi sunyi. Kalimat yang keluar dari mulut Wildan sungguh berbeda dengan isi benak masing-masing anak, termasuk Shiella. Mendengar namanya disebut, dia sekonyong-konyong langsung mengangkat wajahnya. Tak percaya dengan apa yang baru saja didengarnya.
“Aku mencintaimu Shiella,” ucap Wildan sekali lagi, menegaskan kalimatnya lalu berjalan ke arah Shiella.
Aku sudah melompat-lompat kegirangan. Namun tidak dengan teman-teman. Godaan riuh yang sedari tadi mengiringi bungkam seketika. Mereka masih bingung dengan apa yang terjadi. Bagaimana mungkin Wildan justru menyatakan cintanya pada Shiella, bukan padaku? Mungkin begitu benak mereka.

“Waaa.. penonton kecewa!” Gio yang lagi-lagi berkomentar pertama kali. Hanya saja kali ini tidak diikuti dengan suara riuh teman-teman. Mereka sedang asyik mengikuti setiap langkah Wildan.
Perlahan diraihnya tangan Shiella dan memintanya berdiri. Sinar mentari pagi dengan jelas menyinari wajah Shiella yang mulai merona kembali. “Shiella, aku mencintaimu. Apakah kamu juga mencintaiku?”
“Aku..” Sheilla berkata terbata.
“Sudah pasti dia mencintaimu, Wildan. Seluruh ceritanya tumpah kepadaku,” sahut Alwa dengan wajah berbinar. Rupanya ia juga ikut merasakan kebahagian sahabatnya itu.
Tanpa aba-aba seluruh kelas segera riuh dengan berbagai ucapan selamat. Bahkan satu-dua anak ada yang sampai naik ke atas meja sambil bersuit-suit. Aku segera berlari memeluk Shiella erat-erat.
“Tunggu!” ucap Gio keras, menghentikan seluruh keriuhan, “Bagaiman dengan Kalila? Kamu tidak patah hati?” Seluruh kelas kembali terdiam.
“Tentu saja tidak. Aku juga punya kejutan untukmu, Kalila.” Sebelum aku sempat menjawab, Wildan telah mendahului.
“Apa?” Aku lebih tertarik pada ucapan Wildan. Kejutan apa untukku?
Tiba-tiba saja, dari balik pintu, muncullah sesosok laki-laki berperawakan tinggi tegap, melangkah penuh percaya diri ke dalam kelas. Dia terus melangkah menuju ke arahku. Seketika aku membeku.
“Rasya..” desisku pelan. Dialah yang selama ini mencuri mimpi-mimpiku.



Cerpen Karangan: Nur Hidayah
Blog / Facebook: nuurhidayah23.blogspot.com / Nur Hidayah




Sumber: Cerpenmu.com

Related Posts:

Cerpen Romantis: Keliru

Keliru

Mata kami saling bertubrukan, rasa panas menjalar di wajahku, kaget karena kepergok menatapnya sedari tadi. Dia terus manatapku, sampai akhirnya kuputuskan untuk mengalihkan pandanganku dan berlari sejauh mungkin. Jantungku berdegup kencang, ‘apa ini? Sensasi apa ini? Mengapa begitu terasa sangat menyenangkan? Dan… aku menyukainya?’ Kuenyahkan fikiranku. Ya, sebenarnya aku suka saat dia bermain di lapangan bola itu. Ya, sebenarnya aku suka saat Ia tertawa. Dan, ya aku sangat suka saat Dia menatapku untuk kesekian kalinya. Apakah aku mulai menyuk- maksudku mencintainya? Tapi, aku ragu dengan perasaanku sendiri, sepertinya ada kekeliruan. bagaimana mungkin bisa aku menyukainya, sedangkan Dia… Sudah memiliki kekasih.

Aku berlari sepanjang koridor kampus, sembari sesekali melihat jam yang melingkar di tangan kiriku. Perasaan cemasku semakin menjadi saat melihat seorang dosen sudah memasuki kelas -lebih tepatnya kelasku.

“Selamat pa-” “maaf, saya terlambat pak!” Ucapan dosen itu terpotong saat aku membuka pintu kelas dengan keras. “Kau… Apa katamu? Maaf? Kau sudah tahu terlambat sepersekian detik saja pada pelajaranku kau akan menerima akibatnya bukan? Kau mau menantangku, heh, nona Serin?” Tanyanya dengan nada mengejek. “Sungguh pak, say-“, BRAK. Semua murid terlonjak kaget karena gebrakan meja di depannya. Aku menutup mulutku rapat-rapat, mataku memanas tapi sebisa mungkin aku menahannya agar tidak menangis. Dia berjalan mendekatiku, aku mundur sampai keluar dari kelas. “Kau tahu berapa kali kau terlambat? Lebih dari 4 kali dan kau tidak mengindahkan perkataanku. Kau membuat moodku buruk di pagi yang cerah ini nona. Kau dilarang masuk ke kelasku sekarang dan kau tunggu aku di perpustakaan pada jam istirahat nanti. Jika kau sampai telat lagi…”, matanya mengancam dan langsung kuanggukan kepala. Dia menyeringai, menutup pintu kelas dan aku terpaku menatap pintu kelas. Harus kemana sekarang? Mungkin diam di UKS sampai pelajaran dosen killer itu selesai.

“Serin!”, aku mendongkakan kepalaku dan melihat sahabatku berdiri di depanku, kemudian dia memeluk tubuhku. “Kau… dasar bodoh. Sebenarnya apa yang kau fikirkan hah? Sudah berapa kali kubilang pasang alarmmu dan jangan sampai lupa atau kau akan mati oh mungkin sebentar lagi kau akan mati” ucapnya. Aku mengeryit tak suka dengan perkataannya, kucubit kedua pipinya yang tembam sampai dia mengaduh kesakitan, “Feby sayang, aku tidak akan mati hanya karena menemui dosen killer itu di perpuastakaan ok? Jangan berlebihan”. Dia mengangguk-ngangguk dan berkata, “cepatlah ke perpustakaan, sebelum kau dipenggalnya”. Aku tersenyum dan segera berlari menuju perpustakaan.

Aku mulai masuk ke perpustakaan, memilih untuk duduk di kursi dekat pintu perpustakaan. Kepalaku menoleh ke kanan dan ke kiri mencari keberadaan dosen itu, ‘tidak adaaaaa!’ Batinku berteriak. Ini sudah lewat 20 menit dari waktu istirahat dan aku sama sekali belum melihat tanda-tanda kemunculannya, namun tiba-tiba, “Waaaaaaaa” kupejamkan mataku erat erat saat ada seseorang yang menepuk pundakku. Kubuka perlahan mataku dan menoleh ke belakang. Netraku melebar, dadaku berdegup kencang, Dia… lagi? ‘Kumohon jangan… jangan sampai aku mencintainya, ingat posisimu gadis bodoh!’ Jeritku dalam hati. “Oh, maaf apa aku mengagetkanmu? Aku fikir kau sedang mencari sesuatu, jadi aku mencoba bertanya tahunya kau berteriak. Haha maaf, ya” Ucapnya dengan nada bersalah. Aku mengerjapkan mataku, “oh, a-ahahaa ah tidak apa-apa, aku hanya kaget kukira ada hantu yang menepuk pundakku tahunya kau, Radit!”, aku menjawab dengan nada gugup. Dia menggaruk kepala belakangnya yang tidak gatal, baru dia akan mengatakan sesuatu, “sayang, sudah selesai? Ayo kita pergi!” Ah.. kekasihnya, Diva. Dia tersenyum kepadaku kemudian menatap Radit. “Untuk yang tadi maaf Serin aku tidak sengaja ya, errr kalau begitu, aku pergi dulu. Sampai jumpa!” Ucapnya sambil melambaikan tangan padaku. Aku tersenyum kecut saat dia keluar sambil menggandeng tangan Diva.

Saat mereka keluar, baru muncul… ‘Fery, dosen menyebalakan itu’ rutuku dalam hati… “Aku fikir kau akan telat lagi!”, “aku tidak mau ambil resiko lebih berat lagi” ujarku sambil memutar bola mataku. Kulihat matanya menyelidik curiga padaku, “apa yang sudah kau lakukan pada laki-laki tadi? Kau menyukainya?” Tanyanya, aku gelagapan sambil memainkan jemariku. “Ti-tidak ada dan aku tidak menyukainya. Awalnya tertarik sih, tapi aku sadar bahwa itu hanya rasa kagum dan-” ups, sialan keceplosan. Kulihat Fery mendekatiku dan menariku ke dalam pelukannya, “Kau itu tunanganku, gadih ceroboh. Ingat itu, kita akan menikah bulan depan dan kau mau bermain api di belakangku?”, “lalu apa-apaan sikapmu pagi tadi, kau mencampakan tunanganmu, memarahinya dan menyuruhnya keluar? Dasar bodoh!” Ucapku kesal lalu tersenyum padanya. “Aku memaafkanmu, kesalahanmu dan salahmu sendiri yang ceroboh bangun selalu siang!” Ucapnya, keadaan hening sejenak, “ngomong-ngomong mau apa kau menyuruhku datang ke perpustakan?”, tanyaku heran. Dia menyeringai, “kau sudah melirik pria lain dan kau akan dapat hukumannya, sayang!”, aku bergidik ngeri. ‘Sial, dasar iblis tampan bodoh’.



Cerpen Karangan: Deba Yasa Zakiah
Facebook: Debayasazakiahdeba




Sumber: Cerpenmu.com

Related Posts:

Cerpen Romantis: Tersanjung


Tersanjung


Sambil terus menahan senyum dan sesekali mengusap air mata bahagia yang belum juga mau berhenti mengalir sedari tadi. Tanganku juga terus saja sibuk membolak balik selembar kertas yang masih aku genggam dengan erat.

Sungguh kau adalah memang pria terbaik yang Tuhan kirimkan untukku. Yang setiap subuh membangunkanku dengan satu kecupan dan menungguku untuk berjamah. Yang selalu mau membantu pekerjaan rumah dan membantu segala keperluanku dan anak-anak sebelum akhirnya kami bersama-sama berangkat ke kantor kami masing-masing. Yang selalu bisa menemani anak-anak untuk belajar ataupun sekedar bermain. Padahal segudang pekerjaan kantormu menumpuk. Seabreg urusan di organsasimu menanti. Belum lagi dengan tanaman-tanaman kesayanganmu. Dengan binatang-binatang kesayanganmu. Dan juga Tugas-tugas kuliah S2 yang sedang kamu tempuh tiga semester ini. Dan, setiap sore kau juga harus mengajar ngaji. Tapi kau selalu bisa membagi waktumu dengan begitu baik.

Terkadang Aku melihatmu begitu letih. Tapi kau pasti akan bilang “Inilah nikmatnya hidup sayang… Bila terlalu banyak diam maka hanya akan membuat lelah dan jenuh.”

Ini hari Ulang tahunku yang ke. 35. Tepat di usia pernikahan kami yang ke 10 tahun. Dan kau sungguh berbeda. Kau semakin manis. Kau semakin seperti pria yang aku impikan selama ini. Terlebih hari ini, yang seakan begitu istimewa. Karena kau hari ini, kau juga telah membuat anak-anak lebih menggemaskan dari biasanya.

Aku dan suamiku Bayu, dulu adalah teman satu Pesantren dan satu Kampus. Kami hanya teman yang hanya saling tahu saja. Yang tentu saja jarang bertemu, jarang menyapa. Apalagi saling berkomunikasi dengan akrab. Mas Bayu juga bukan pria yang menonjol secara fisik maupun secara akademis. Dan memang beberapa hal yang membuat kami tidak bisa dekat. Di Kampus kami berbeda jurusan. Dia mengambil Biologi, sementara aku di Ekonomi. Di Pesantren, kami memang satu naungan. Tapi berbeda kelas Diniyahnya. Kami hanya bertemu sesekali ketika ada kajian tertentu yang diselenggarakan oleh Pesantren. Belum lagi aturan pesantren yang melarang untuk berkomunikasi dengan lawan jenis, jika tidak ada kebutuhan mendesak tentang seputar tugas kuliah atau kebutuhan-kebutuhan tentang seputar kepesantrenan yang mengharuskan bertemu.

Tidak seperti biasanya. Selepas salat subuh tadi, Ayah sibuk membangunkan anak-anak. Dan entah berbisik apa sehingga mereka teriak dan berjingkrak-jingkrak. Mendengar teriakan anak yang begitu riang. Aku yang sedang memasak di dapur jadi merasa penasaran. Lalu dengan mengendap-endap, aku kemudian mendekati kamar anak-anak. Setelah begitu dekat.
“Hemm.. ternyata ayah sedang mengingatkan kalo hari ini ibunya sedang berulang tahun. Tumben.. hehehe” Batinku bergumam bahagia.

Mendengar kata Ulang tahun, si kecil sepertinya sudah mulai terlatih dengan momen-momen ulang tahun yang pernah ia lalui sebelumnya. Maka, dalam hitungan detik ia dengan segera menyingkapkan selimut yang masih membalut tubuhnya, kemudian berlari mencari keberadaanku. Melihat si kecil berlari. Aku pun kembali lagi ke dapur. Pura-pura tidak tahu apapun yang sedang terjadi di antara mereka.
Begitu menemukanku, si kecil langsung mendekap tubuhku dari belakang.

“Ibu.. Ibu.. Ibu Ulang Tahun yaa.. Selamat Ulang Tahun ya Ibu..?” Tanyanya dan ucapnya polos sambil membalikkan badanku dan menarik kepalaku lalu mendaratkan ciuman manjanya di kedua pipiku.
“Bu.. Tiup lilinnya mana?”. Berondongnya lagi.

“Lho.. yang kasih tahu ibu Ulang Tahun siapa..?. Kan harusnya dede yang kasih ibu kue Ulang tahun..” Jawabku meledeknya.

“Yaa.. Ibu.. Entar beli kue Ultahnya ya.. Kan dede pingin tiup lilin..” Dia mulai merajuk kecewa.

“Hehehe.. Dede ini kok lucu. Ssst.. yang kasih tahu ayah kan..? Ya ayah yang suruh beli kuehnya ya dede sayang..” Jawabku sambil berbisik dan berusaha menghiburnya agar tidak kecewa, juga ingin membuktikan, sebenarnya seberapa jauh ayah akan memberikan perhatian berlebih dihari Ulang Tahunku ini. Karena pada tahun-tahun sebelumnya, di setiap hari ulang tahunku. Memang tidak pernah ada sepotong kue pun yang ayah berikan padaku. Sebenarnya aku memaklumi sekali. Karena ayah bukanlah tipikal laki-laki yang romantis. Latar belakang keluarganya pun sangat sederhana dan sangat islami. 

Baginya dan keluarganya, budaya tiup lilin dihari Ulang Tahun, itu bukanlah budaya yang baik untuk diikuti.

“Yaa.. Ibu.. Ayah mana mau beli kue..” Upss!.. Ternyata dia sudah memahami kalo hal itu tidak akan mungkin terwujud.

Aku akhirnya hanya tersenyum sembari menjawab besok lagi kalau dia yang ulang tahun. Maka ibu akan membelikan kue ulang tahun untuknya. Dengan senyum khas kecewanya dia. Dia pun akhirnya hanya menganggukkan kepala.

Berbeda lagi dengan kakaknya. Melihat adiknya sudah memberikan selamat. Sedari tadi, dari kejauhan dia hanya memperhatikan kelucuan adiknya. Menyadari aku juga sekarang beralih memperhatikannya. Si kakak tersenyum sambil melenggak lenggokkan kepalanya. Aku tahu, dia ingin melakukan hal yang sama seperti adiknya tapi malu. karena memang karakternya berbeda dengan adiknya. Akhirnya aku yang mengalah mendekatinya. Aku pun yang mengalah memeluknya. Dan aku pun yang berdoa untuk diriku sendiri, lalu sambil tertawa si kakak pun mengamini doa yang aku panjatkan.

Jam sudah menunjukkan pukul 06.45. Di rumah, tinggal aku dan suamiku yang masih yang masih duduk di meja makan. Tiba-tiba dia memegang tanganku, dan berkata “Selamat Ulang Tahun ya sayaang. 

Semoga Alloh selalu menyanyangimu dan meridloimu. Maaf, ayah tidak bisa kasih kado apa-apa. gak papa yaa..”. Tangannya berpindah mengacak-ngacak rambutku yang belum berhijab.

“Iya ayah. Amiin… Ayah, tidak usah memikirkan kado. kado yang paling indah dalam hidupku, itu kan kamu Yah. Aku sungguh sangat beruntung. Karena Allah sudah mengirimkan dirimu untukku.” jawabku sambil tersenyum.

“Amiin… mudah mudahan ayah selalu bisa membuatmu bahagia”. Lanjutnya
“Ayah berangkat ke kantor dulu ya…” Dia beranjak dan pamit.

Rumah sudah sepi. Si kecil sudah diambil oleh pengasuh. Kakaknya juga sudah berangkat Sekolah. Tinggal aku yang masih persiapan berangkat ke kantor juga. Sambil modar mandir kesana kemari. Mataku terhenti sejenak ketika melewati meja kerja ayah. Ada sebuah bingkisan yang sangat cantik disana, dan sebuah catatan di atasnya. Juga kunci motor yang sedari tadi kupikir hilang kemana. Hemm.. ternyata ini untukku. Selama menikah denganku, suamiku tidak pernah memberikan sebuah kejutan. Dia selalu bertanya dulu ketika akan memberikan sesuatu padaku.

Kubuka bingkisannya dengan hati-hati. Ada gamis yang sangat cantik di sana. Tapi, bukan bingkisannya yang membuat aku akhirnya duduk. Padahal waktu sudah menunjukkan aku harus sudah berangkat. Tapi catatan di atas bingkisan tersebut yang membuat aku seperti terhipnotis dan kemudian aku tenggelam di dalamnya.

Bismillaahirrahmaanirrahiim…
Istriku Sayaang…

Hari ini genap sudah 33 tahun usiamu.
Selamat ulang Tahun… ini kuucapkan untukmu… Ditengah lelapmu, biarlah kau tetap dalam mimpimu.. Karena malam-malammu selalu terjaga untuk buah hati kita. Biar kuucapkan saja kata-kata ini di bawah bintang-bintang yang kelak akan disampaikan oleh embun pagi…

Istriku Sayaang…
Usiamu kini telah bertambah, begitupula pengalaman hidupmu dan juga amal ibadahmu yang telah diperbuat merupakan keharusan untuk kita meningkatkan agar lebih baik kedepannya…

Istriku Sayaang…
Pengalaman hidup bersama, kita jadikan modal supaya bisa lebih baik lagi dan lebih banyak bersyukur. anggap saja setiap masalah adalah sebuah tangga yang selalu datang untuk menguji kita, namun itu semua adalah sebuah tantangan yang mengharuskan, bahwa kita sanggup untuk untuk mengatasinya..

Istriku Sayaang…
Ukirlah harimu dengan penuh warna amal kebaikan. Sambutlah waktumu dengan penuh optimisme. Sandarkan semua sebagai nilai ibadah
Lakukanlah semua dengan penuh ikhlas

Istriku Sayaang…
Ayah akan selalu bersamamu, mengiringi setiap langkahmu untuk meraih masa depan yang lebih cerah dan mewujudkan kesempurnaan dalam hidup.

Istriku Sayaang…
Yang cantik.. Yang solehah.. Yang Penyabar juga rendah hati… mari kita wujudkan mimpi kita untuk selalu menjadi keluarga yang sakinah, mawaddah dan warahmah…

Istriku Sayaang…
Mungkin tidak pernah ada kado yang istimewa, yang selalu bisa mewakili semua persaanku kepadamu. Terimalah tanda kasih ini dengan penuh cinta
Dari: Suamimu Tercinta
“Sungguh aku begitu tersanjung Ayah..” Bisikku pelan.
Mungkin itulah kata yang lebih mengena atas rangkaian kalimat-kalimat yang cantik ini.


Cerpen Karangan: Laeli Rofiqoh
Facebook: laeli.rofiqoh@yahoo.com




Sumber: Cerpenmu.com

Related Posts:

Cerpen Romantis: Aku, Kamu dan Langit Senja


Aku, Kamu dan Langit Senja


“Apakah kita akan selalu seperti ini?” ucapku mengawali pembicaraan, di bawah langit jingga sore itu. 

Kamu hanya tersenyum, menghentikan langkah, lalu menatapku dalam-dalam
“Ya. Tentu saja” katamu. Aku membalasnya dengan senyum. Lalu diakhiri dengan tangan kita yang saling menggenggam.
Kala itu, ada yang lebih lembut dari desir pasir yang kupijak, yaitu saat tangan kita saling menggenggam. Damai kurasa, ketika kulihat tatapan teduhmu.

“Kita akan selalu seperti ini. Selalu bersama. Percayalah” lanjutmu.
Ah sialan, sepertinya kamu berhasil menemukan kegelisahan yang coba kusembunyikan. Aku hanya terdiam, menatap tajam mentari yang hampir tenggelam.

Beberapa saat kita menikmati hening yang semesta ciptakan. Terhanyut dalam suasana senja yang menentramkan. Merasakan semilir angin yang menyejukkan. Diiringi suara debur ombak yang menenangkan.
“Mungkin aku hanya kau anggap sebagai seorang adik” ucapku memecah keheninganKamu menatap ke arahku, menarik napas dalam-dalam, lalu diam sejenak
“Aku tahu, menempatkanmu berada di posisi tanpa kejelasan seperti ini sangat tidak mengenakkan. 

Memang tak dapat kuuraikan alasanku. Namun percayalah, meski tanpa ikatan, kamu tetap menjadi seseorang yang menarik untuk kusinggahi. Percayalah, hanya kepadamulah sepi ini berakhir”

Aku hanya terdiam mencerna kata-katamu. Lalu kamu melanjutkan “keberadaanmu membuatku percaya, bahwa meski tanpa suara, meski tanpa ikatan, cinta masih bisa tumbuh dan bertahan meski bertahun-tahun terabaikan. Cinta tak perlu diumumkan, cukup kita rasakan. Karena aku dan kamu, akan tetap menjadi kita, meski tanpa ikatan. Seringkali mungkin kamu merasa bahwa telah banyak moment yang selalu aku abaikan jika itu menyangkut kamu. Percayalah, kadangkala waktu kita tidak harus dijalani untuk bersama, adakalanya kesendirian adalah waktu yang tepat untuk bisa saling memahami dalam diam. Karena semua perlu batas, hingga akhirnya semua menjadi pantas”

Aku terpaku, terdiam seribu bahasa setelah mendengar penjelasan itu dari mulutmu. Tak berani mata ini untuk melihat ke arahmu, karena ada linangan air mata yang kuhindari. Dan kamu kembali menggenggam tanganku, genggaman yang berarti menguatkan. Ah, linangan itu tak bisa kusembunyikan, dapat kurasakan sesuatu yang hangat mengalir begitu deras di pipi. Oh Tuhan, dari mana air itu berasal?
Kamu masih menatap kejauhan, dengan genggaman yang semakin erat. Aku tahu, genggaman itu untuk saling menguatkan, genggaman yang berusaha membatasi angan yang ingin saling memiliki dalam kebebasan, namun sadar akan batasan.

Semenjak saat itu, kepergianmu bukan lagi sesuatu yang harus kuratapi, namun adalah hal baru yang harus kupercayai untuk kembali.

Semenjak saat itu, pengabaianmu bukan lagi sesuatu yang kubenci, namun adalah peristiwa yang harus kuhargai untuk kupahami.

Semenjak saat itu, cinta bukan lagi dilihat dalam lamanya menanti, namun adalah seberapa kuat kita bertahan pada satu hati.

Semenjak saat itu, langit senja menjadi saksi.


Cerpen Karangan: Laila Dewi Sri Wahyuni




Sumber : Cerpenmu.com

Related Posts:

Cerpen Romantis: Cinta Pertamaku


Cinta Pertamaku

Hari ini aku berjumpa lagi dengannya, dia adalah laki-laki yang sangat menyebalkan, dan selalu mengejekku disetiap kita jumpa. Pagi ini saat ingin berangkat sekolah dia mengejekku lagi.

“hei manok kruwok’…!!!! Hari ini sepatumu baru yaaa? Lumayan juga, tapi kelihatannya sepatunya tidak cocok denganmu, lihat itu kebesaran… Hahaaaa…” Sorak suara tawa darinya dan teman-temannya menertawakanku.

Dia memang memanggilku dengan sebutan manok kruwok, aku pun tidak tau kenapa dia memanggilku begitu, mungkin dikarenakan dulu waktu aku masih sekolah dasar kira-kira kelas III, aku pernah memotong poniku hingga habis, jadi saat poniku mulai tumbuh, poniku tegak kaku katanya seperti burung kruwok. Burung kruwok itu di desa kami adalah burung yang tidak bisa terbang tinggi, dia biasanya tinggal di tepi sungai yang banyak rumputnya, dan jika kedinginan bulunya akan tegak semua lucu sekali.

Saat mereka asik menertawakannku, aku pergi mengayuh sepedaku dengan sekuat tenaga, namun dia malah meledekku lagi “manok kruwok jangan ngebut-ngebut, awas nanti terbang terbawa angin” dia kembali meledekku dan terus begitu.

Laki-laki yang selalu menghinaku itu namanya lutfy, ya sebetulnya aku sangat malas menyebutkan namanya yang seperti nama wanita itu.

Malam hari ini adalah malam menjelang lebaran idhul adha, jadi selesai sholat magrib aku bergegas menuju masjid, namun ketika akan berangkat tiba-tiba saja sepeda adikku andi rusak, jadi kuberikan sepedaku untuk dikendarainya, dan aku terpaksa jalan kaki, jarak masjid dari rumah sekitar 80 meter.

Saat berjalan hampir 15 meter ada suara motor yang mendekat, aku tidak tahu siapa yang mengendarainnya karena pantulan cahaya dari motor itu sangat tajam, saat motor itu sudah berada di dekatku aku berteriak, “boleh minta bonceng tidak?..” motor itu berhenti di jembatan tepat di depanku.

Seketika aku terkejut saat mendekati motor itu, karena yang mengendarai motor itu adalah lutfy dan sepupunya yang bernama yono, kelihatannya lutfy berbisik-bisik dengan sepupunya itu, aku tidak tahu apa yang dibicarakannya.

“ayo biar aku antar” kata lutfy.
“Tapi mas yono gimana?” Jawabku
“Dia biar di sini dulu nanti aku akan menjemputnya lagi”
Entah kenapa tanpa pikir panjang kakiku ini tiba-tiba melangkah dan naik ke atas motornya. Kemudian dia mulai menjalankan motornya dan mengantarku hingga depan pintu masjid, aku tidak berkata apapun saat di atas motor, dan setelah turun aku hanya bisa mengucapkan terimakasih. Dia membalasnya dengan senyuman.

Ya Allah, kenapa dia tiba-tiba bisa begitu, malam ini dia tidak mengejekku? Dia malah mengantar dan tersenyum dengan begitu manisnya kepadaku. Aku menggelengkan kepala dan bergegas masuk masjid bergabung dengan teman-temanku.

Sekitar pukul 22.30 WIB aku keluar dari masjid, adikku telah pulang bersama teman-temannya, aku terpaksa harus pulang sendiri, baru berjalan di jembatan depan masjid tiba-tiba lutfy datang menghampiriku, “ayo aku antar pulang” katanya.

Karena aku takut jika sendirian maka aku pun ikut bersamanya.
Tiba di depan rumahku aku pun turun,
“sebentar, aku ingin bicara, dia menatap wajahku lama sekali,
Sebenarnya aku suka padamu, begitu kata lutfy.

Dia memang orang yang sangat to the poin, tapi aku masih menatapnya dengan penuh tanda tanya, harus aku jawab apa.

“sungguh, aku mencintaimu, maaf jika aku selama ini selalu mengejekmu, aku hanya bisa menggungkapkan kedekatanku padamu melalui ejekan itu, dengan begitu aku merasa sangat begitu dekat denganmu. Maukah kau menjadi keksihku?”
Aku berdebar-debar jadinya, dan tak bisa mengatakan apa-apa.

Aku melangkahkan kakiku dan ingin meninggalkannya namun dia menarik tanganku. Dia menatapku tajam.

“jika tidak bisa menjawabnya tidak apa-apa, aku akan menunggu jawabannya.” Kata lutfy.
Keesokan harinya saat pulang sekolah dia menungguku lagi, dia mengintip dari dinding-dinding kelasku yang berlubang karena terbuat dari bahan kayu, aku melihat matanya di antara lubang itu sambil tersenyum, teman sebelahku menyenggol pundakku “camellia, lihat itu lutfy menunggumu, sepertinya dia suka padamu”.

Bel pun berbunyi waktunya pulang, aku mengambil sepedaku dan bergegas pulang meninggalkan sekolah tercintaku, yaitu sekolah menengah pertama yang berjarak 1 km dari rumahku, aku terkejut saat lutfy tiba-tiba berada di dekatku, kami mengendarai sepeda beriringan, sesekali dia menatap wajahku, saat tiba di jalan yang sepi tepatnya di jalan antara sawah milik warga, dia tiba-tiba memegang tanganku, kemudian dilepaskannya lagi dengan lembut.
“bagaimana mau kan jadi pacarku?”
Aku cuma bisa menganggukkan kepalaku, dengan wajah yang mungkin sudah merah merona, aku begitu malu, baru ini aku merasakan rasanya jatuh cinta, sungguh bahagia sekali, walaupun dia sering kali menggejekku, namun aku memang benar-benar menggaguminya, wajahnya yang manis membutku sangat menyukainya. Wajahnya terlihat begitu bahagia ketika dia menatapku.

Di tengah perjalanan terlihat sebuah motor berjalan menuju arah kami berdua, alangkah terkejutnya yang mengendarai motor itu adalah bapakku dengan membonceng temannya. Lutfy mengambil posisi di belakangku sambil bersiul-siul santai. Bapakku menatapku dengan melotot, keringatku keluar serasa membasahi baju. Setelah bapakku berlalu kami tertawa berdua dengan malu-malu. Karena lutfy setiap malam selalu bermain di pos ronda bersama bapakku, mereka sangatlah akrab, jadi kami saling pandang-memandang satu sama lain.

“Awas nanti malam jangan bicara macam-macam dengan bapakku ya”… Kataku malu-malu. Kami tertawa dan hanyut dalam kebahagiaan.

Cerpen Karangan By: Kameliana Ulfa
Facebook: Camelia Che Luking Melqueen



sumber: cerpenmu.com

Related Posts: